Home » Kongkow » Kesehatan » 10 Negara Bebas Asap ROKOK, di INDONESIA Gimana Yahh??

10 Negara Bebas Asap ROKOK, di INDONESIA Gimana Yahh??

- Kamis, 11 Agustus 2016 | 10:56 WIB
10 Negara Bebas Asap ROKOK, di INDONESIA Gimana Yahh??

Polemik aturanlarangan merokok diruang publik cukup santer sejak 2011 silam. Sejumlah negara telahmenerapkan aturan larangan merokok. So pasti tujuanya buat kesehatan dong... Bukan soal ngerokok diruang publik aja lo ya... Soal merokoknya sendiri juga ya jadi polemik.

Nah di Indonesia sendiri, aturan soal larangan merokok kayaknya sih belum begitu kenceng ya... Tapi bukan berarti bebas lo... Kamu-kamu yang para perokok harus tau diri tuh... Ngerokok harusnya di smooking area.

Nah, kalau pengen tau negara mana aja yang bebas asap rokok, simak 10 negera dibawah ini...

  1. Islandia


Di Islandia, tembakau memiliki ruang khusus lo. Islandia termasuk salah satu negara yang getol banget mengkampanyekan bebas asap rokok.

1. Islandia Di Islandia, tembakau memiliki ruang khusus lo. Islandia termasuk salah satu negara yang getol banget mengkampanyekan bebas asap rokok.

  2. Irlandia

Ternyata selain Islandia, Irlandia juga salah satu negara yang secara kuat melancarkan kampanye melawan asap rokok. Terbukti dari Irlandia adalah negara pertama di dunia yang melarang merokok di tempat tertutup.

2. Irlandia Ternyata selain Islandia, Irlandia juga salah satu negara yang secara kuat melancarkan kampanye melawan asap rokok. Terbukti dari Irlandia adalah negara pertama di dunia yang melarang merokok di tempat tertutup.

  3. Australia

Di negeri Kanguru, jumlah iklan anti rokok sangat tinggi. Pihak berwenang mengetahui pentingnya lingkungan yang bersih, dapat membuat mayoritas wisatawan dan masyarakat setempat lebih betah, sehingga kawasan bebas asap rokok sangat dihormati.

3. Australia Di negeri Kanguru, jumlah iklan anti rokok sangat tinggi. Pihak berwenang mengetahui pentingnya lingkungan yang bersih, dapat membuat mayoritas wisatawan dan masyarakat setempat lebih betah, sehingga kawasan bebas asap rokok sangat dihormati.

  4. Singapura

Singapura adalah salah satu negara di Asia yang ketat dengan aturan merokok. Harga rokok yang dijual di Singapura, mencapai Rp 73.000 per bungkus. Mahal banget ya..

4. Singapura Singapura adalah salah satu negara di Asia yang ketat dengan aturan merokok. Harga rokok yang dijual di Singapura, mencapai Rp 73.000 per bungkus. Mahal banget ya..

 5. Selandia Baru

Pemerintah Selandia Baru berencana, pada tahun 2020 akan menjual rokok senilai Rp 960.000 per bungkus. Saat ini, harga rokok di sana senilai Rp 221.153 per bungkus. Wow, harga yang sangat fantastis bukan...

5. Selandia Baru Pemerintah Selandia Baru berencana, pada tahun 2020 akan menjual rokok senilai Rp 960.000 per bungkus. Saat ini, harga rokok di sana senilai Rp 221.153 per bungkus. Wow, harga yang sangat fantastis bukan...

 6. Kanada

Akhir-akhir ini, Kanada menjadi negara bebas asap rokok. Nggak heran sampai sekarang, banyak wisatawan yang datang ke Kanada untuk mencari udara segar. Hm, pasti segar banget udara disana..

6. Kanada Akhir-akhir ini, Kanada menjadi negara bebas asap rokok. Nggak heran sampai sekarang, banyak wisatawan yang datang ke Kanada untuk mencari udara segar. Hm, pasti segar banget udara disana..

7. Norwegia

Pemerintah Norwegia menerapkan larangan merokok yang diterapkan sejak 2004, di semua tempat tertutup. Nggak heran kalo jumlah perokok di negara ini terus menurun.

7. Norwegia Pemerintah Norwegia menerapkan larangan merokok yang diterapkan sejak 2004, di semua tempat tertutup. Nggak heran kalo jumlah perokok di negara ini terus menurun.

  8. Skotlandia

Selain melarang pemajangan rokok di toko, negara ini juga telah menaikkan harga rokok menjadi Rp 93.490 per bungkus di tahun 2010. Hm, mahal juga ya harga rokok disana..

8. Skotlandia Selain melarang pemajangan rokok di toko, negara ini juga telah menaikkan harga rokok menjadi Rp 93.490 per bungkus di tahun 2010. Hm, mahal juga ya harga rokok disana..

  9. Uruguay

Pada tahun 2006, Uruguay adalah negara pertama di Amerika Latin, dan negara kelima di seluruh dunia, yang mengimplementasikan larangan merokok di area publik yang tertutup.

9. Uruguay Pada tahun 2006, Uruguay adalah negara pertama di Amerika Latin, dan negara kelima di seluruh dunia, yang mengimplementasikan larangan merokok di area publik yang tertutup.

  10. Argentina

Pemerintah Argentina melarang merokok di tempat umum, bar dan restoran dimulai pada Oktober 2006. Dan penyakit terkait tembakau diperkirakan akan memberikan kontribusi terhadap 40.000 kematian per tahun.Mereka sadar banget akan bahaya yang ditimbulkan oleh rokok.

10. Argentina Pemerintah Argentina melarang merokok di tempat umum, bar dan restoran dimulai pada Oktober 2006. Dan penyakit terkait tembakau diperkirakan akan memberikan kontribusi terhadap 40.000 kematian per tahun.Mereka sadar banget akan bahaya yang ditimbulkan oleh rokok.

Sumber :
Cari Artikel Lainnya