4 years 'ago'
Asal usul Tanaman
Untuk apa mengetahui daerah asal usul suatu tanaman
Foto :
utakatikotak
4 years 'ago'

Kenapa harus tau asal usul daerah tanaman karena ketika kita akan menanam tanaman tersebut kita harus menyesuaikan kondisi daerah media tanam dengan kondisi media tanam asalnya. Misalnya nih kita harus tau morfologi tanamannya dulu nah dari mencari tahu  morfologi tanaman itu kita akan berusaha mengetahui dari mana asal tanaman tersebut. Dari informasi morfologi itu kita akan tahu bagaimana siklus hidup tanamannya terus penyebarannya. Jadi intinya biar kita mengetahui bangaimana siklus hidup tanamannya, misalnya lagi tanaman ini berasal dari daerah yg lahan nya basah terus mau kita tanam didaerah kita yg cenderung lahan kering ya jelas gak bisa kan, jadi intinya itu sih biar kita tau siklus hidup dari tanaman.

Selamat belajar, semoga penjelasan ini bisa membantu ya...

utakatikotak
1
utakatikotak